Jumat, 17 Jul 2020, 12:25:37 WIB, 3301 View , Kategori : Unilak

Ket Foto : Rektor Unilak Dr. Junaidi. SS.M.Hum melantik kaprodi dan sekretaris prodi ilmu hukum fakultas hukum Unilak

Unilak-Di hari yang penuh berkah, Jumat, 17/07/2020. Rektor Universitas Lancang Kuning melantik ketua dan sekretaris program studi ilmu hukum Fakultas hukum, di aula gedung fakultas hukum. Pejabat yang di lantik yaitu Dr.Suhendro.SH.MHum, sebagai Kaprodi, dan Robert Libra SH.MH. sekretaris program studi.

Hadir dalam pelantikan, rektor Unilak Dr Junaidi,SS.M.Hum, wakil rektor I Zamzami.S.Kom.M.Kom, wakil rektor II Hardi SE.MM, wakil rektor III Dr Bagio Kadaryanto.SH.MH, dekan fakultas hukum Dr.Fahmi.SH.MH, jajaran dekan, wakil dekan se unilak.

Dalam pelantikan ini tetap dilakukan dengan prosedur pencegahan Covid 19, seluruh yang hadir memakai masker dan tempat duduk berjarak. Sebelum pelantikan, kedua pejabat terlebih dahulu diambil sumpah. Pengambilan sumpah dan pelantikan berlangsung cepat dan lancar, Dr. Suhendro tampak memakai baju Melayu bewarna biru lengkap dengan tanjak dan songket, sementara Robert libra memakai Melayu hijau, lengkap dengan songket dan tanjak. Usai pelantikan dilanjutkan penandatanganan berita acara pelantikan dan penyerahan SK.

Rektor Unilak Dr Junaidi dalam sambutannya mengatakan  mengucapkan selamat atas pejabat yang dilantik. 
"Kita berharap  kerjasama untuk dapat terus di tingkatkan, Fakultas hukum telah berakreditasi A dan kita syukuri itu dan ini menjadi motivasi untuk dapat mempertahankan, akreditasi bisa sepuluh tahun namun setiap tahun bisa dievaluasi melalui forlapdikti. Saya mendorong Fakultas hukum untuk melakukan percepatan jabatan fungsional. Di Fakultas hukum baru ada tiga orang Lektor kepala, tolong ini di gesa, karena ini salah satu indikator kinerja program studi". Ujar Dr. Junaidi.

Sementara itu, Dr.Fahmi, ditemui mengucapkan, selamat kepada kaprodi dan sekrprodi FH unilak yg baru dilantik. "Semoga ke depannya dapat bekerjasama dengan pimpinan fakultas dan memberikan kontribusi dalam pengembangan fakultas hukum dalam rangka mempertahan akreditasi A dan meraih standar ISO



Wakil Rektor III Unilak Berharap Unilak Archery Club Lahirkan Atlet Panahan Nasional
Sabtu, 23 Mar 2024, 11:13:47 WIB, Dibaca : 340 Kali
Taman Kehati Unilak-PHR Raih Rekor Muri
Selasa, 19 Mar 2024, 16:25:31 WIB, Dibaca : 344 Kali
Magister Akuntansi Resmi Berdiri di Unilak, Pendaftaran Mahasiswa Baru Telah dibuka
Sabtu, 16 Mar 2024, 09:07:52 WIB, Dibaca : 458 Kali

Tuliskan Komentar
Sekilas Info
Bagi dosen, dapat melengkapi data pada laman https://sister.unilak.ac.id/ pada menu Profil > Data Pr
Diinformasikan kepada mahasiswa FIA Unilak agar mengisi data di PDDIKTI paling lambat 4 September 20
Pembayaran SPP Mahasiwa diperpanjang mulai tanggal 1 September sd 15 September 2020
Audit mutu internal
Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Lancang Kuning di Web https://pmb.unilak.ac.id
Statistik Pengunjung
Pengguna Online 0
Pengunjung Hari ini 69
Hits hari ini 177
Total Hits 231888
Total pengunjung 86308